Selasa, 09 Agustus 2011
MUDIK LEBARAN
MUDIK LEBARAN
Rindu yang menyiksa
Mumbuat mudik lebaran
Jadi pilihan perantau
Jauh hari disusun rencana
Jauh hari ditabungkan dana
Perjalanan jauh yang akan dihadang
Kadang berhari-hari di jalanan
Bukan jadi halangan
Mudik lebaran
Kadang mengalahkan
Kesempatan beribadah di bulan puasa
Yang berlipat ganda amalannya
Apalagi di malam Lailatul Qadar
Beruntunglah yang mudik lebaran
Tanpa mengorbankan
Kesempatan beribadah
Selama bulan Ramadhan
Padang, 9 Agustus 2011
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar